Quiz 2 PDS Oleh Syarif Hidayatulloh Wazir Putra
Quiz 2 PDS Soal Pertanyaan dan jawaban Dari Pertemuan 9 - 13 1. Sebutkan konsep dasar pada simulasi ! Jawab: Konsep dasar pada simulasi adalah sebagai berikut: Menetapkan karakterisik data masukan. Mengkonstruksi tabel simulasi. Membangkitak variabel acak berdasaskan model masukan dan menghitung nilai respon. Menganalisi hasil-hasil. 2. Sebutkan dan jelaskan jenis model simulasi berdasarkan keacakannya ! Jawab: Jenis model simulasi berdasarkan keacakan nya terbagi atas 2 model: Model Deterministik : mengabaikan keragaman acak (random variation); Model Stokastik : secara eksplisit memperhatikan adanya keacakan (randomness). 3. Berikan 1 contoh dari system antrian layanan tunggal ! Jawab: Contoh nya adalah antrian pada sistem pelayanan Bank yang merupakan salah satu sarana tempat melakukan berbagai kegiatan perbankan. Terdapat dua tipe pelayanan pada bank ini yaitu Teller dan Customer Service (CS) dengan satu orang petugas pelayanan. Untuk menyelesaikan system antrian tersebut dibutuh